Ia juga menegaskan komitmen seluruh jajaran Kejari Pasaman untuk terus meningkatkan integritas, disiplin, dan kualitas pelayanan hukum kepada masyarakat, sebagai bagian dari upaya membangun kepercayaan publik terhadap institusi kejaksaan.
Dengan adanya supervisi tersebut, diharapkan Kejari Pasaman semakin optimal dalam menjalankan tugas penegakan hukum yang profesional, berintegritas, dan berkeadilan, serta mampu memberikan pelayanan hukum yang responsif dan terpercaya bagi masyarakat Kabupaten Pasaman. (h/ekie)






